Kliping Koran : Tragedi Hidup Berbangsa

kode kliping : A076
jenis kliping : artikel sosial politik
judul kliping : tragedi hidup berbangsa
penulis : a prasetyantoko
sumber : kompas
tanggal terbit : 18 pebruari 2005

ringkasan isi kliping :

artikel ini memaparkan tentang adanya ketegangan yang terjadi pada kinerja menteri ekonomi pasca 100 hari pemerintahan presiden sby dengan adanya dilema antara orientasi kebijakan pro pasar dan pro rakyat. jika dilema-dilema yang sedang melanda pemerintahan saat ini tidak teratasi, tragedi akan menimpa hidup bersama kita. dipaparkan juga dalam artikel ini bahwa pada saat kabinet ini disusun, sudah terasa adanya dilema. perihal tim ekonomi, presiden memilih orang-orang yang diianggap “ramah terhadap pasar” dan bisa bekerja sama dengan pihak/institusi internasional (IMF).

kemudian didalam artikel ini dipaparkan juga bahwa dilema yang muncul bukan sekedar urusan teknis. publik mendakwa ada perpecahan paradigma dan kepentingan di tubuh pemerintahan. dan dari semua itu, sebenarnya presiden sedang menghadapi dilema yang cukup besar, yaitu perombakan kabinet.

-------------------------------------------
Bisnis Online Untuk Gaji Double
Dapatkan Gaji Double Jutaan Rupiah
Join dBC Network
Sangat cocok utk Pegawai Kantoran

0 comments:

Post a Comment