kliping sosial ekonomi : dilema harga minyak

kode kliping : F037
jenis kliping : kliping sosial ekonomi
judul : dilema harga minyak
penulis : anggito abimanyu
sumber : kompas
tanggal terbit : 14 maret 2011
kutipan isi tulisan :

“dalam sepuluh terakhir, fluktuasi naik turunnya harga minyak dunia adalah suatu fenomena yang lazim terjadi. Disamping karena masalah kebutuhan melampaui jumlah ketersediaan, factor konflik timur tengah juga menjadi alasan hambatan pasokan atau sasaran spekulasi. Namun, yang tak kalah penting adalah terjadinya reorientasi para pelaku pasar modal yang mengalihkan investasi bursa keuangan ke bursa komoditas atau yang lazim disebut flight to commodity”

0 comments:

Post a Comment