Kliping Koran : Kuku Manusia
Posted by
share kliping
on Tuesday, September 6, 2011
/
Labels:
artikel,
dbc network,
jakob sumardjo,
kliping,
kliping koran,
kuku manusia,
sosial budaya
kode kliping : B091
jenis kliping : artikel kliping sosial budaya
judul : kuku manusia
penulis : jakob sumardjo
sumber : kompas
tanggal terbit : 1 desember 2007
ringkasan isi kliping :
artikel ini memaparkan tentang “makna” kuku yang ada pada manusia dan perihal pertanyaan mengapa manusia berkuku seperti harimau, eruang atau burung. ada juga tentang pertanyaan mengapa kuku manusia tidak seperti kuku kerbau, kuda, gajah, atau kambing ? dipaparkan juga dalam artikel ini bahwa jika diperhatikan binatang berkuku tunggal seperti kuda, domba dan rusa adalah binatang-binatang korban. binatang-binatang ini cenderung tidak membunuh binatang lain. mereka ini binatang pemakan tumbuhan.
-----------------------------------------------------------------
Bisnis Online Untuk Gaji Double
Dapatkan Gaji Double Jutaan Rupiah
Sangat cocok utk Pegawai Kantoran
Join Now di www.dbc-network.com
-----------------------------------------------------------------
kemudian dituliskan dalam artikel ini sejumlah peribahasa mengambil tema kuku. “belum berkuku hendak mencubit”. maksudnya, belum memiliki kekuasaan sudah sok main kuasa. “diberi berkuku hendak mencengkam” inilah gejala yang membuktikan bahwa manusia itu jenis makhluk pemangsa manusia lain. peribahasa lain “belum sekuku lagi”. ini untuk menyatakan manusia-manusia yang sok pamer berlebihan, mirip dengan “belum berkuku hendak mencubit”. peribahasa kuku yang positip juga ada, seperti “sebagai kuku dan daging”. inilah dwitunggal, dua orang yang tidak dapat dipisahkan, seperti dua orang sedang jatuh cinta.
0 comments:
Post a Comment